Hawley Retainer: Kelebihan, Kekurangan, dan Cara Membersihkannya

Setelah melakukan perawatan orthodonti seperti pemakaian behel gigi, mempertahankan gigi agar tetap di rahang dalam posisi yang benar sangatlah penting. Proses ini umumnya memerlukan penggunaan retainer gigi. Setelah beberapa bulan pertama pemakaian retainer gigi selama sehari penuh, sebagian besar penggunanya akan mulai memakai retainer di malam hari saja. Namun sebelum itu, ketahuilah bahwa retainer gigi […]